REAMPING: Teknik Merouting Rekaman Gitar Ke Stompbox untuk Karakter Sound OK

Halo ArtSonica friends! Tahukah kamu? Ternyata stompbox bisa menjadi salah satu alternatif untuk teknik merouting rekaman gitar loh.. yaitu dengan cara mengoneksikan kabinet simulator. Cara reamping sebagai berikut: 1. Merouting output dari file keluar, pakai fasilitas di D-I-Box. Dikarenakan di soundcard komputer beda level, maka digunakan D-I-Box untuk mengubah instrumen level. 2. Selanjutnya, dimasukkin ke… Continue reading REAMPING: Teknik Merouting Rekaman Gitar Ke Stompbox untuk Karakter Sound OK

Membuat Solo Lead Gitar yang Realistis dengan VST

Halo ArtSonica Friend, Kalian pernah dengar solo lead gitar yang dibuat dengan VST? Membuat solo gitar yang terdengar realistis dengan menggunakan VST bisa kalian buat, dan berikut beberapa caranya : 1.Menggunakan FX yang sesuai dengan karakter sound yang kamu inginkan Contoh yang diberikan menggunakan plugin VST Shreddage 2 dari Kontakt, kemudian memilih preset sound yang… Continue reading Membuat Solo Lead Gitar yang Realistis dengan VST

BAGUSAN MANA? Rekam Gitar Akustik via PICKUP atau TODONG MIC ?

BAGUSAN MANA? Rekam Gitar Akustik via PICKUP atau TODONG MIC ? Halo ArtSonica Friends, Pada video ini saya akan membahas perbedaan antara hasil rekaman akustik gitar melalui DI (Direct Input) dan satu lagi dengan teknik miking saya akan memberi tips bagaimana cara menebalkan sound gitar akustik pada pembahasan kali ini Saya menggunakan gitar akustik elektrik… Continue reading BAGUSAN MANA? Rekam Gitar Akustik via PICKUP atau TODONG MIC ?